Prosedur Pendaftaran Penerimaan Mahasiswa Baru – Sampoerna University adalah universitas yang telah bertaraf internasional dan merupakan satu-satunya universitas di Indonesia yang menawarkan pengalaman program pendidikan dengan Americanstyle sesuai dengan standar kurikulum, fakultas, fasilitas dan operasional di Amerika serta dikombinasikan program akademik dalam konteks Indonesia. Sampoerna University merupakan bagian dari Sampoerna Schools System of Indonesia.

Program pendidikan di Sampoerna University beroperasi di bawah lisensi dan otoritas kredensial dari Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI (KEMENDIKBUD). Pendirian Sampoerna University ini bertujuan untuk memenuhi standar pendidikan di tingkat nasional dan internasional untuk memberikan kontribusi substantif kepada masyarakat melalui pendidikan.

Dilansir website resminya, Sampoerna University nggak hanya sekedar kampus untuk belajar lho tapi juga merupakan komunitas belajar yang mempersiapkan mahasiswa untuk dapat sukses baik secara akademis maupun secara profesional. Hal ini dikarenakan mahasiswa nggak hanya akan belajar untuk mencapai kesusksesan akademik, tapi mahasiswa juga akan ditantang untuk dapat berpikir, menunjukan dan bertumbuh untuk dapat mencapai kesuksesan.

Sampoerna University juga telah berkerjasama secara resmi dengan University of Arizona untuk menawarkan program Dual Degree yang memungkinakn mahasiswa di Sampoerna University untuk belajar selama 4 tahun di Jakarta di bawah kurikulum US dan lulus dengan 2 gelar, satu gelar sarjana dari AS dari University of Arizona dan Sarjana (Strata 1) dari Sampoerna University.

Prosedur Pendaftaran

Jika kamu tertarik untuk mendaftar di penerimaan Mahasiswa baru (PMB) di Sampoerna University 2023/2023, berikut informasi proses pendaftaran PMB Sampoerna University yang dapat kamu jadikan acuan untuk mendaftar di PMB Sampoerna University:

Mengisi Formulir Aplikasi

Aplikasi pendaftaran dan semua dokumen yang diperlukan (termasuk dokumen Visa Pelajar dari pelamar Internasional) harus diserahkan ke Kantor Admisi.

Biaya Aplikasi

Setelah formulir aplikasi kamu diverifikasi, Kantor Admisi akan memberitahu kamu tentang biaya aplikasi. Biaya ini akan digunakan untuk membayar aplikasi kamu untuk masuk ke Broward College dan untuk Tes Penempatan tertentu (Tes Dasar dan Lanjutan).

Ikuti Tes Latihan

Meskipun ini nggak wajib, tapi kamu dianjurkan untuk dapat meninjau materi untuk Tes Penempatan dan mengikuti beberapa tes latihan. Ini akan membiasakan kamu dengan format pertanyaan, dan akan meningkatkan peluang kamu untuk mencapai nilai yang diperlukan agar memenuhi syarat untuk mengambil kursus tingkat perguruan tinggi.

Ikuti Tes Penempatan

Setelah kamu melakukan pembayaran Biaya Pendaftaran PMB Sampoerna University, kantor admisi akan menginformasikan kembali tentang jadwal Tes Penempatan

Mata Kuliah Jurusan Sastra Inggris

Mengambil langkah untuk memilih Jurusan sastra inggris, akan mengajak kamu untuk mempelajari semua tentang karya tulis, yang berbentuk seperti novel, naskah, puisi, hingga drama yang memang dibungkus dalam bahasa inggris. Selain itu, apa saja sih mata kuliah yang akan dipelajari di Jurusan Sastra Inggris? Berikut beberapa mata kuliah yang harus kamu tempuh untuk mendapatkan gelar sastra, yakni:

  • Bahasa Inggris, ilmu ini tentu menjadi hal paling utama yang harus dipelajari dalam Jurusan Sastra Inggris.
  • Fonetik dan Fonologi Bahasa Inggris dalam Jurusan Sastra Inggris adalah ilmu yang menjelaskan aspek bunyi fisik, bagaimana bunyi dihasilkan dan dipersepsi. Serta menjelaskan pembentukan fonem dalam bahasa tertentu. Kegiatan pembelajaran biasanya dilakukan secara individual dan diskusi perkelompok.
  • Morfologi Bahasa Inggris di Jurusan sastra Inggris adalah ilmu yang bertujuan untuk membangun dan meningkatkan kapasitas pembelajar untuk mengkonstruksi struktur kata-kata bahasa inggris.
  • Sintaksis Bahasa Inggris di Jurusan Sastra Inggris adalah mata kuliah ini bertujuan untuk membangun dan mengembangkan pengetahuan mahasiswa untuk mengkonstruksi kalimat bahasa Inggris. Mengembangkan kalimat dasar, kata benda dan kata ganti.
  • Pengkajian Prosa Inggris di Jurusan sastra Inggris adalah pengkajian Drama Inggris, Pengkajian Puisi Inggris.

Kampus dengan Jurusan Sastra Inggris Terbaik di Indonesia

Sudah fix mau masuk jurusan Sastra Inggris? Kalau begitu, sekarang tinggal tentukan universitasnya, deh. ‘Gak perlu bingung, karena di Indonesia sendiri sudah banyak perguruan tinggi ternama dengan jurusan Sastra Inggris yang telah terakreditasi A. Berikut daftar 10 universitas dengan jurusan Sastra Inggris Terbaik!

  • Universitas Indonesia (UI)
  • Universitas Gadjah Mada (UGM)
  • Universitas Padjadjaran (UNPAD)
  • Universitas Brawijaya (UB)
  • Universitas Airlangga (UNAIR)
  • Universitas Udayana (UNUD)
  • Universitas Hasanuddin (UNHAS)
  • Universitas Diponegoro (UNDIP)
  • Universitas Sumatera Utara (USU)
  • IAIN Surakarta